Bhabinkamtibmas Polsek Sukaramai Dukung Ketahanan Pangan Cek Lahan Tanaman Jagung.

DEBI APRIANTO

- Author

Senin, 17 Maret 2025 - 08:42 WIB

505 views
facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Pakpak Bharat, Tribun1.web.id //

Salak – Polres Pakpak Bharat melalui Bhabinkamtibmas tak henti – hentinya mendukung Program Ketahanan Pangan dengan melakukan pengecekkan Lahan Ketahanan Pangan yang di tanami bibit Jagung, Senin 17 Maret 2025 sekira pukul 10.30 s/d 11.45 wib di Desa Siempat Rube II Kecamatan Siempat Rube Kabupaten Pakpak Bharat.

Kapolres Pakpak Bharat AKBP Oloan Siahaan, S.I.K.,M.H melalui Kabag SDM Polres Pakpak Bharat Kompol Andi Gustawi, S.H seperti yang di sampaikan Ps. Kasi Humas Polres Pakpak Bharat Aiptu Widodo mengatakan bahwa Polres Pakpak Bharat Berkomitmen untuk terus berupaya mendukung program ketahanan Pangan yang di canangkan Presiden RI Bapak H. Prabowo Subianto.

” Kita tidak henti – hentinya untuk terus mendukung Program Ketahanan Pangan Nasional untuk menuju Indonesia Emas tahun 2045, berkolaborasi dengan PPL ( Petugas Penyuluh Lapangan ) dan masyarakat selaku pemilik lahan Ketahanan Pangan, ujar Widodo.

Seperti yang di lakukan oleh Bhabinkamtibmas Polsek Sukaramai Aipda Heru Wahyudi yang intens turun ke Desa Binaannya di Desa Siempat Rube II, menjumpai masyarakat dan melihat dari dekat tumbuh kembang tanaman jagung yang telah di tanam secara serentak Nasional beberapa bulan lalu dan menghimbau agar dalam pemeliharaan perawatan tanaman jagung tersebut tetap lakukan koordinasi kepada pihaknya dan PPL agar tumbuh kembangnya dapat maksimal serta di ingatkan kepada masyarakat jangan sampai membakar lahan saat mengolah tanah untuk di jadikan ladang karena hal itu akan merusak ekosistem dan melanggar Hukum, tegas Aipda Heru Wahyudi seperti di tirukan oleh Ps. Kasi Humas Polres Pakpak Bharat Aiptu Widodo.

(Debi A’a)

Berita Terkait

Ketum Laskar Monta Bassi klarifikasi Berita Viral Terkait Pembongkaran Rumah
Polsek Indrapura Gencar Sosialisasi SMA Kemala Taruna Bhayangkara, Sasar Siswa SMPN 1 Sei Suka
Polsek Labuhan Ruku Perkuat Pengamanan Malam, Gencarkan Patroli untuk Cegah Kriminalitas di Tanjung Tiram
Polres Batu Bara Terangi Malam dengan “Blue Light,” Jaga Keamanan dan Kelancaran Lalu Lintas di Jalinsum
LPR Akan Melaporkan Dana Revitalisasi SDN Inpres 162 kampung beru ke APH, Diduga Ada Kejanggalan
Rutan Pangkalan Brandan Gelar Bakti Sosial dan Santuni Anak Yatim, Rayakan Hari Bakti Imigrasi dan Pemasyarakatan
Kapolsek Medang Deras Gencarkan “Cooling System”, Jalin Sinergi dengan TNI dan Masyarakat Jaga Kamtibmas
Polres Batu Bara Aktif Gelar Patroli “Blue Light”, Jamin Keamanan dan Kelancaran Lalu Lintas Malam

Berita Terkait

Rabu, 12 November 2025 - 10:27 WIB

Ketum Laskar Monta Bassi klarifikasi Berita Viral Terkait Pembongkaran Rumah

Rabu, 12 November 2025 - 00:15 WIB

Polsek Indrapura Gencar Sosialisasi SMA Kemala Taruna Bhayangkara, Sasar Siswa SMPN 1 Sei Suka

Selasa, 11 November 2025 - 23:53 WIB

Polsek Labuhan Ruku Perkuat Pengamanan Malam, Gencarkan Patroli untuk Cegah Kriminalitas di Tanjung Tiram

Selasa, 11 November 2025 - 23:28 WIB

Polres Batu Bara Terangi Malam dengan “Blue Light,” Jaga Keamanan dan Kelancaran Lalu Lintas di Jalinsum

Selasa, 11 November 2025 - 16:02 WIB

LPR Akan Melaporkan Dana Revitalisasi SDN Inpres 162 kampung beru ke APH, Diduga Ada Kejanggalan

Selasa, 11 November 2025 - 13:44 WIB

Kapolsek Medang Deras Gencarkan “Cooling System”, Jalin Sinergi dengan TNI dan Masyarakat Jaga Kamtibmas

Selasa, 11 November 2025 - 04:49 WIB

Polres Batu Bara Aktif Gelar Patroli “Blue Light”, Jamin Keamanan dan Kelancaran Lalu Lintas Malam

Selasa, 11 November 2025 - 04:26 WIB

Polsek Indrapura Intensifkan Patroli Malam, Prioritaskan Pencegahan Balap Liar dan Kejahatan Jalanan

Berita Terbaru