Polres Pakpak Bharat Menerima Kunjungan Tim Verifikasi Itwasda Polda Sumut.

DEBI APRIANTO

- Author

Senin, 17 Maret 2025 - 09:52 WIB

507 views
facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Salak, Tribun.web.id //

Polres Pakpak Bharat menerima Kunjungan Tim Verifikasi Itwasda Polda Sumut, Senin 17 Maret 2025 sekira pukul 09.15 s/d 11.30 wib di Mapolres Pakpak Bharat.

Kedatangan Tim verifikasi Itwasda Polda Sumut yang di Pimpin oleh Irwasda Polda Sumut yang di wakili oleh Plt. Irbid II Itwasda Polda Sumut AKBP R. Manurung, S.E, Parik I Itwasda Polda Sumut Kompol Suryanto, S.T., S.H.,M.H dan Bamin Irbid II Itwasda Polda Sumut Bripka Hardi Ade Wahyudi di terima oleh Kapolres Pakpak Bharat AKBP Oloan Siahaan, S.I.K.,M.H., Waka Polres Pakpak Bharat Kompol Ridwan, S.H dan Kasi Propam Polres Pakpak Bharat Ipda Nurman Harahap, S.H., Ps. Kasi Humas Polres Pakpak Bharat Aiptu Widodo dan Ps. Kasi Was Polres Pakpak Bharat Aipda Syahrul Rambe, S.Hi.

Kepada Ketua Tim Itwasda Polda Sumut Kapolres Pakpak Bharat AKBP Oloan Siahaan, S.I.K., M.H mengucapkan selamat datang di Polres Pakpak Bharat, Mohon maaf atas segala kekurangan kami saat menerima kunjungan ini, terang Oloan.

Ketua Tim Plt. Irbid II Itwasda Polda Sumut AKBP R, Manurung, S.E mengucapkan Terima kasih atas sambutan dari Polres Pakpak Bharat, adapun tujuan pihaknya ke Polres Pakpak Bharat dalam rangka melakukan Verifikasi terkait Kapolres Pakpak Bharat AKBP Oloan Siahaan, S.I.K., M.H akan melaksanakan mutasi menjadi Kapolres di belawan, sesuai dengan Telegram Mutasi dari Mabes Polri beberapa hari yang lalu, tentunya kegiatan ini sebagai upaya untuk mengecek dan memeriksa anggaran maupun barang inventaris yang di miliki oleh Polres pakpak bharat, melihat dari dekat kondisi fisik barang inventaris milik Polres Pakpak Bharat dan mencegah terjadinya pelanggaran di bidang operasional maupun barang inventaris serta hasil temuan dari sini akan kami susun dan kami laporkan kepada pimpinan di Polda sumut, terang AKBP R. Manurung, S.E.

Di pandu oleh Ps. Kasi Was Polres Pakpak Bharat Aipda Sahrul Rambe, S.Hi beberapa Bag, Sat dan Si secara bergiliran memasuki ruang Command center untuk di lakukan pemeriksaan dan pengecekan oleh Tim Verifikasi Itwasda Polda Sumut.

Kegiatan Verifikasi Itwasda Polda Sumut berjalan dengan aman dan lancar, selanjutnya Tim Verifikasi Itwasda Polda Sumut kembali ke Medan.

(Debi A’a)

Berita Terkait

Ketum Laskar Monta Bassi klarifikasi Berita Viral Terkait Pembongkaran Rumah
Polsek Indrapura Gencar Sosialisasi SMA Kemala Taruna Bhayangkara, Sasar Siswa SMPN 1 Sei Suka
Polsek Labuhan Ruku Perkuat Pengamanan Malam, Gencarkan Patroli untuk Cegah Kriminalitas di Tanjung Tiram
Polres Batu Bara Terangi Malam dengan “Blue Light,” Jaga Keamanan dan Kelancaran Lalu Lintas di Jalinsum
LPR Akan Melaporkan Dana Revitalisasi SDN Inpres 162 kampung beru ke APH, Diduga Ada Kejanggalan
Rutan Pangkalan Brandan Gelar Bakti Sosial dan Santuni Anak Yatim, Rayakan Hari Bakti Imigrasi dan Pemasyarakatan
Kapolsek Medang Deras Gencarkan “Cooling System”, Jalin Sinergi dengan TNI dan Masyarakat Jaga Kamtibmas
Polres Batu Bara Aktif Gelar Patroli “Blue Light”, Jamin Keamanan dan Kelancaran Lalu Lintas Malam

Berita Terkait

Rabu, 12 November 2025 - 10:27 WIB

Ketum Laskar Monta Bassi klarifikasi Berita Viral Terkait Pembongkaran Rumah

Rabu, 12 November 2025 - 00:15 WIB

Polsek Indrapura Gencar Sosialisasi SMA Kemala Taruna Bhayangkara, Sasar Siswa SMPN 1 Sei Suka

Selasa, 11 November 2025 - 23:53 WIB

Polsek Labuhan Ruku Perkuat Pengamanan Malam, Gencarkan Patroli untuk Cegah Kriminalitas di Tanjung Tiram

Selasa, 11 November 2025 - 23:28 WIB

Polres Batu Bara Terangi Malam dengan “Blue Light,” Jaga Keamanan dan Kelancaran Lalu Lintas di Jalinsum

Selasa, 11 November 2025 - 16:02 WIB

LPR Akan Melaporkan Dana Revitalisasi SDN Inpres 162 kampung beru ke APH, Diduga Ada Kejanggalan

Selasa, 11 November 2025 - 13:44 WIB

Kapolsek Medang Deras Gencarkan “Cooling System”, Jalin Sinergi dengan TNI dan Masyarakat Jaga Kamtibmas

Selasa, 11 November 2025 - 04:49 WIB

Polres Batu Bara Aktif Gelar Patroli “Blue Light”, Jamin Keamanan dan Kelancaran Lalu Lintas Malam

Selasa, 11 November 2025 - 04:26 WIB

Polsek Indrapura Intensifkan Patroli Malam, Prioritaskan Pencegahan Balap Liar dan Kejahatan Jalanan

Berita Terbaru