Patroli Presisi Satsamapta Polres Sergai Turunkan Angka Pelaku Premanisme

DEBI APRIANTO

- Author

Sabtu, 10 Mei 2025 - 05:48 WIB

507 views
facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Sergai, Tribun1.web.id //

Kasat Samapta Polres Sergai IPTU Maruli Sihombing bersama Personil Satsamapta melaksanakan rutinitas Patroli Presisi sekaligus memberikan himbauan kepada masyarakat apabila ada aksi Premanisme dalam rangka Ops Kewilayahan PEKAT-TOBA 2025, Jum’at (09/05/2025), sekira pukul 10.00 WIB s/d selesai.

Ada ounkegiatn dilakukan di beberapa lokasi yakni ; Usaha Cafe milik Santi di Desa Pantai Cermin kanan kecamatan Pantai Cermin Kabupaten Serdangbedagai, dan Pedagang sayuran ibu Rukiem di pajak Pantai Cermin Kecamatan Pantai Cermin Kabupaten Sergai.

Kegiatan patroli presisi rutin dilaksanakan oleh Satsamapta Polres Sergai bertujuan untuk mencegah dan meminimalisir terjadinya tindak pidana curas, curat dan curanmor (C3), serta street crime (kejahatan jalanan) terutama di tempat keramaian.

Kasat Samapta Polres Sergai IPTU Maruli Sihombing menyampaikan pada saat melaksanakan patroli kota presisi, tentunya petugas kami juga berdialog langsung dengan masyarakat yang ditemui untuk mendapatkan informasi terkait situasi kamtibmas yang ada disana. Juga mengajak masyarakat untuk dapat ikut serta dalam menekan Angka Premanisme khususnya di Kabupaten Serdangbedagai, katanya.

Selanjutnya sehingga lebih optimal Kanit Turjawali Satsamapta IPDA JR. Sihotang, S.H., dan personil Satsamapta membuat Live Report tentang tidak adanya di temukan aksi premanisme di Pajak Pantai Cermin kecamatan Pantai Cermin Kabupaten Sergai, terangnya.

Pada kegiatan ini, masyarakat turut menyampaikan ucapan terimakasih dengan mengatakan masyarakat khususnya pengusaha UMKM atau pengusaha lainnya setuju ikut serta menjaga keamanan dan ketertiban dari bahaya premanisme, serta masyarakat paham akan Memberikan informasi dan melaporkan apabila ada aksi premanisme kepada Kepolisian khususnya Polres Sergai.

Petugas yang melaksanakan kegiatan yakni Kasat Samapta IPTU Maruli Sihombing, Kbo Samapta IPTU J. Tarigan, Kanit Turjawali IPDA JR. Sihotamn, SH., AIPTU Syahrudianan Sarafih (Ba Samapta), dan BRIPDA A Iqbal (Ba Samapta), Ps. Kasi Humas Polres Sergai Iptu Zulfan Ahmadi, S.H., M.H., memjelaskan.

(Debi A’a)

Berita Terkait

Ketum Laskar Monta Bassi klarifikasi Berita Viral Terkait Pembongkaran Rumah
Polsek Indrapura Gencar Sosialisasi SMA Kemala Taruna Bhayangkara, Sasar Siswa SMPN 1 Sei Suka
Polsek Labuhan Ruku Perkuat Pengamanan Malam, Gencarkan Patroli untuk Cegah Kriminalitas di Tanjung Tiram
Polres Batu Bara Terangi Malam dengan “Blue Light,” Jaga Keamanan dan Kelancaran Lalu Lintas di Jalinsum
LPR Akan Melaporkan Dana Revitalisasi SDN Inpres 162 kampung beru ke APH, Diduga Ada Kejanggalan
Rutan Pangkalan Brandan Gelar Bakti Sosial dan Santuni Anak Yatim, Rayakan Hari Bakti Imigrasi dan Pemasyarakatan
Kapolsek Medang Deras Gencarkan “Cooling System”, Jalin Sinergi dengan TNI dan Masyarakat Jaga Kamtibmas
Polres Batu Bara Aktif Gelar Patroli “Blue Light”, Jamin Keamanan dan Kelancaran Lalu Lintas Malam

Berita Terkait

Rabu, 12 November 2025 - 10:27 WIB

Ketum Laskar Monta Bassi klarifikasi Berita Viral Terkait Pembongkaran Rumah

Rabu, 12 November 2025 - 00:15 WIB

Polsek Indrapura Gencar Sosialisasi SMA Kemala Taruna Bhayangkara, Sasar Siswa SMPN 1 Sei Suka

Selasa, 11 November 2025 - 23:53 WIB

Polsek Labuhan Ruku Perkuat Pengamanan Malam, Gencarkan Patroli untuk Cegah Kriminalitas di Tanjung Tiram

Selasa, 11 November 2025 - 23:28 WIB

Polres Batu Bara Terangi Malam dengan “Blue Light,” Jaga Keamanan dan Kelancaran Lalu Lintas di Jalinsum

Selasa, 11 November 2025 - 16:02 WIB

LPR Akan Melaporkan Dana Revitalisasi SDN Inpres 162 kampung beru ke APH, Diduga Ada Kejanggalan

Selasa, 11 November 2025 - 13:44 WIB

Kapolsek Medang Deras Gencarkan “Cooling System”, Jalin Sinergi dengan TNI dan Masyarakat Jaga Kamtibmas

Selasa, 11 November 2025 - 04:49 WIB

Polres Batu Bara Aktif Gelar Patroli “Blue Light”, Jamin Keamanan dan Kelancaran Lalu Lintas Malam

Selasa, 11 November 2025 - 04:26 WIB

Polsek Indrapura Intensifkan Patroli Malam, Prioritaskan Pencegahan Balap Liar dan Kejahatan Jalanan

Berita Terbaru